Home
Pendaftaran UKW 2022 Sudah Buka, Ini Alurnya Bagi Calon Peserta
- Details
- Written by Administrator
- Category: Berita
- Hits: 771
PWIMALANGRAYA - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Malang Raya sudah membuka pendaftaran untuk Uji Kompetensi Wartawan (UKW), mulai Senin (7/2) kemarin, dan penutupan pendaftaran berakhir pada 18 Februari 2022 mendatang.
Read more: Pendaftaran UKW 2022 Sudah Buka, Ini Alurnya Bagi Calon Peserta
HPN 2022, PWI Malang Raya Gandeng Alfamart Berikan Paket Sembako Bagi Keluarga eks Wartawan
- Details
- Written by Administrator
- Category: Berita
- Hits: 677
PWIMALANGRAYA- Menyambut peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2022, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Malang Raya bersama PT Sumber Alfaria Trijaya (Alfamart) berikan paket sembako bagi keluarga wartawan senior yang sudah tidak aktif dalam dunia kejurnalistikan, atau yang sudah meninggal dunia.
PWI Malang Raya Segera Gelar Vaksinasi Masal untuk Mahasiswa dan Masyarakat Umum
- Details
- Written by Administrator
- Category: Berita
- Hits: 929
PWI Malang Raya menggelar rapat persiapan vaksinasi
PWIMALANGRAYA -Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Malang Raya, bersama Polresta Malang Kota dan IKIP Budi Utomo (IBU) Malang bakal menggelar vaksinasi massal bagi para mahasiswa dan masyarakat umum.
Read more: PWI Malang Raya Segera Gelar Vaksinasi Masal untuk Mahasiswa dan Masyarakat Umum
PWI Jatim Gelar Lomba Karya Jurnalistik Piala Prapanca
- Details
- Written by Administrator
- Category: Berita
- Hits: 838
PWIJATIM-Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Jawa Timur kembali menggelar Lomba Karya Tulis Jurnalistik, Karya Foto Jurnalistik, Karya Jurnalistik Televisi (feature) dan Karya Jurnalistik Radio (feature) tahun 2022.
Read more: PWI Jatim Gelar Lomba Karya Jurnalistik Piala Prapanca
Ahmad Basarah Dukung IKIP Budi Utomo Jadi Universitas
- Details
- Written by Administrator
- Category: Berita
- Hits: 960
Wakil Ketua MPR RI Ahmad Basarah ketika membuka Pra UKW PWI Malang Raya di IBU. (Foto : Gilang / PWIMALANGRAYA)
PWIMALANGRAYA - Wakil Ketua MPR RI, yang juga anggota Komisi X DPR RI, Ahmad Basarah (AB) mendukung IKIP Budi Utomo (IBU) yang menyandang nama besar Budi Utomo menjadi Universitas.
Read more: Ahmad Basarah Dukung IKIP Budi Utomo Jadi Universitas
Page 2 of 9